Posts

Showing posts from August, 2021

Tulang Ikan Dapat Diubah Menjadi Tepung

Image
  Source : GNFI Seperti yang kita semua tau bahwa umber kalsium pada makanan didapatkan sebagian besar dari susu, sayuran dan ikan. Tetapi ternyata tidak semua kalsium dari bahan pangan tersebut dapat langsung dimanfaatkan oleh tubuh karena ada beberapa faktor yang dapat menurunkan atau meningkatkan absorbsi kalsium di dalam usus. Faktor dalam makanan yang dapat menurunkan absorbsi kalsium dalam usus diantaranya oksalat, fitat dan serat makanan, sedangkan yang menaikkan adalah fosfor, protein terutama yang kaya asam amino lisin dan arginin, laktosa dan vitamin D (Linder, 1992; Kaup et al., 1991; Almatsier, 2002). Selama ini yang kita ketahui sumber kalsium terbaik adalah berasal dari susu. Namun harga susu bagi masih terhitung mahal, oleh karena itu perlu dicari alternatif sumber kalsium yang lebih murah, mudah didapat dan tentu saja mudah diabsorbsi Kalsium yang berasal dari hewan seperti limbah tulang ikan sampai saat ini belum banyak dimanfaatkan untuk kebutuhan manusia. Tulang ik

Potensi Buah Matoa (Pometia Pinnata)

Image
  Source : www.makanabis.com Matoa merupakan tanaman endemik papua yang telah tersebar di Sumatera,Jawa,Sulawesi,Pulau Sumbawa (NTB) dan Maluku. Buah ini memiliki rasa yang unik yaitu kombinasi antara rambutan, lengkeng, dan durian sehingga banyak dikonsumsi oleh masyarakat. Selain itu Matoa ini dapat dimanfaatkan sebagai bahan pengobatan tradisional oleh masayarakat (farmasi) dan kosmetik, Tanaman matoa merupakan sejenis tumbuhan yang berasal dari keluarga rambutan-rambutan (Sapidancea). Tumbuhan ini mempunyai akar tunggang dengan cabang rindang yang banyak dengan tinggi pohon mencapai 20-40m. Daunnya memiliki ciri berwarna hijau, berbentuk ujung runcing dan bentuk pertulangan   menyirip. Buah ini dapat dibagi berdarkan warna kulit dan tekstur buah. Matoa berdasarkan warna kulitnya yaitu Emme Bhanggahe (Matoa Kulit Merah), Emme Anokhong (Matoa Kulit Hijau) Emme Khabhelaw (Matoa Kulit Kuning) dan berdasarkan tekstur buahnya matoa dibedakan menjadi dua jenis yaitu matoa kelapa dan mat